DUA PUTRI TERBAIK SMA NU AL MARUF KUDUS LOLOS MENUJU FINAL TINGKAT NASIONAL OLIMPIADE PENELITIAN SISWA INDONESIA (OPSI) 2022

Mereka adalah Iyasya Irfadana ( XI.MIPA 2 ) , dan Mutiara Dewi ( XI.MIPA 2 ), merupakan siswi yang duduk di kelas XI SMA NU Al Ma’ruf Kudus. Keduanya atas gemblengan dari para pembina dan pelatih, Alhamdulillah lolos menuju final tingkat nasional olimpiade penelitian siswa Indonesia (OPSI) 2022 jenjang SMA/MA yang diselenggarakan oleh Kementrian Pendidikan Dan Kebudayaan Riset Dan Teknologi Balai Pengembangan Talenta Indonesia, yang nantinya presentasi secara online.

Mereka lolos dalam bidang fisika, terapan, dan rekayasa (FTR), sub bidang Rekayasa Informatika (Aplikasi Piranti Lunak) Rekayasa Grafis, Elektronik, Robotik, Mekatronik, Sistem Sensor-kontrol, Rekayasa Tranpsortasi. Nama karya “Teori” Tong Sampah Maggot Terintegrasi Sistem Biopori Berbasis IoT ( Internet of Things ).

Mohon doanya agar presentasi berjalan lancar dan diberi kemudahan dalam menyelesaikan berbagai tahapan menuju final nantinya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *